20120816

Perbedaan Retorika dan Komunikasi


 

Adapun perbedaan antara retorika dengan komunikasi dapat saya jelaskan yakninya ;

Komunikasi ialah suatu proses penyampaian informasi oleh pembicara kepada pendengar secara logika tanpa memikirkan apakah pengucapan kita itu sudah yang terbaik atau belumnya.

Sedangkan...

Retorika lebih bersifat bagaimana cara kita mengungkapkan suatu informasi tersebut sehingga mampu dipertanggung jawabkan, tidak hanya dengan logika tetapi lebih mempertimbangkan bagaimana cara penyampaiannya sehingga menjadi lebih menarik dan mudah dipahami oleh pendengar. 

Dapat saya simpulkan perbedaannya terletak pada proses dan cara penyampaian informasi itu sendiri.

 

 

Tidak ada komentar: